Logo



Makna dari berbagai gambar pada logo UNEJ Mengajar :
  1. Buku : kesuksesan baik di dunia dan akhirat hanya akan bisa di raih dengan ilmu yang bisa kita dapatkan hanya dengan belajar dan belajar.
  2. Dua Anak berseragam SD : perubahan itu tidak bisa di raih secara instan, butuh proses, kesabaran, keikhlasan,dan keistiqomahan dalam jangka waktu yang panjang. Dan perlu di sadari hal tersebut kita bisa memulainya dari dasar dan dari yang paling kecil.

  3. Bintang : menggambarkan jika kita tetap berpegang teguh pada prinsip kehidupan yang benar yaitu dengan ilmu dan ikhtiar maka kesuksesan menggapai bintang tertinggi bisa di raih, namun tetap tidak melupakan bumi yang di pijak.

  4. Pita hijau bertuliskan Unej Mengajar : mengartikan bahwa gerakan Unej Mengajar menjadi bagian dari solusi dan terlibat langsung mengantarkan para pemimpi untuk terbang menggapai cita dan mimpinya.warna hijau mengartikan bahwa para sobat unej mengajar bergerak pada prinsip keikhlasan, keistiqomahan, semangat, dan lemah  lembut.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

PENGUMUMAN LOLOS SELEKSI BERKAS OPEN RECRUITMENT SOBAT PENGAJAR 13

PENGUMUMAN LOLOS TAHAP MICROTEACHING 1 OPEN RECRUITMENT SOBAT PENGAJAR 13 UKM UNEJ MENGAJAR

Pengumuman Lolos Seleksi Tahap Wawancara Calon Sobat Pengajar 13