Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2013

PENGUMUMAN HASIL SELEKSI SP II TAHAP 1

SELAMAT kepada rekan-rekan yang dinyatakan lolos seleksi pada tahap 1 sebagai calon sobat pengajar. Untuk selanjutnya akan melalui tahap 2 yaitu tahap wawancara. Penilaian yang lolos pada tahap ini berdasarkan pada  Esai dan CV yang dikirim serta kelengkapan syarat-syarat yang dibutuhkan . Untuk seleksi tahap kedua dimulai tanggal 3 Mei - 5 Mei 2013, berikut agendanya: hari, tanggal     : Jumat, 3 Mei 2013 acara                : TM tempat              : Gedung FKIP waktu                : pukul 19.00 - selesai * hari, tanggal     : Sabtu-Minggu, 4 Mei - 5 Mei 2013 acara                : Wawancara tempat&waktu : Menyusul ** teknis wawancara : Sabtu 4 Mei akan dilakukan wawancara tahap 1 oleh 2 orang pewawancara. Minggu 5 Mei  dilakukan wawancara tahap 2 oleh 2 orang pewawancara yang berbeda dari pewawancara tahap 1.  Pembagian waktu tiap peserta antara 5 sampai 7 menit, peserta akan di panggil oleh panitia yang bertugas untuk diwawancarai, dan begit

SEMANGAT YANG BERSINAR DARI PUNCAK BUKIT

Gambar
jam 07.16       Sebuah pesan masuk ke ucul (nama HP-ku) dan langsung aku buka. Oh, ternyata dari Istib, sesama sobat pengajar. Dia menanyakan posisiku. Langsung saja aku segera mengambil helm dan menghambur ke masjid kalijogo, tempat Istib menunggu.       Pagi ini adalah jadwal kami mengajar ke SD Darsono IV. Tidak seperti biasanya udara pagi ini dingin sekali walaupun matahari bersinar dengan cerah. Perjalanan hampir setengah jam yang kami tempuh juga sebenarnya merupakan cerita biasa yang hampir selalu kami, para sobat pengajar, laksanakan tiap minggu.       Perjalanan mendaki menuju SD puncak bukit itu tidak berubah, kami tetap menempuh jalan yang licin berlumpur karena erosi air hujan. Sesampainya di SD Darsono, Istib meminta izin ingin sarapan dahulu di warung dekat "pintu gerbang" SD Darsono. Yah, aku pun setuju menemani istib sarapan berhubung murid-murid juga sepertinya baru masuk kelas, terbukti dari sayup-sayup suara murid yang sedang teriak-teriak melafa